POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Home Pasar

Harga Sawit Swadaya Riau Turun Efek Lesunya Pasar CPO

Rabu, 12 November 2025 | 10:07:53 WIB

Editor : Rinalti Oesman | Penulis : PE/DL

Harga Sawit Swadaya Riau Turun Efek Lesunya Pasar CPO
Petani sawit di Riau kembali harus menerima kenyataan pahit. Harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit kemitraan swadaya untuk periode 12–18 November 2025 mengalami penurunan. (foto: ist )

Adapun rata-rata harga CPO di KPBN untuk periode ini tercatat sebesar Rp13.853,67 per kilogram, sedangkan kernel mencapai Rp12.080,00 per kilogram. Beberapa pabrik kelapa sawit (PKS) dilaporkan belum melakukan penjualan pada periode tersebut.

Mengacu pada Permentan Nomor 01 Tahun 2018 Pasal 8, apabila terjadi kondisi tanpa transaksi, maka harga yang digunakan adalah rata-rata tim atau rata-rata KPBN setelah proses validasi dua kali.

Meski harga tengah turun, Dinas Perkebunan Riau memastikan proses penetapan tetap dilakukan secara terbuka dan akuntabel.

Baca :

“Kami terus memperkuat mekanisme penetapan harga agar petani merasa dilibatkan dan hasilnya adil bagi semua pihak. Dukungan dari Pemprov dan Kejati Riau menjadi kunci untuk menjaga integritas sistem ini,” ujar Defris.

Ia berharap transparansi ini bisa meningkatkan kepercayaan petani dan berdampak pada kesejahteraan masyarakat di sektor perkebunan.**


Pilihan Editor
Berita Lainnya
nusantara
MK Tegaskan Polisi Tak Bisa Duduki Jabatan Sipil Tanpa Lepas Seragam
Kamis, 13 November 2025 | 21:54:29 WIB
pasar
"Satu Dolar" untuk Riau: PHR Didesak Buka Kartu
Kamis, 13 November 2025 | 13:37:42 WIB
Pasar
Wajah
Dipercaya Gubri Jabat Kadis PMD Riau, Ini Harapan Mhd Firdaus
Dipercaya Gubri Jabat Kadis PMD Riau, Ini Harapan Mhd...
Jumat, 19 September 2025 | 23:14:21 WIB
Artikel Popular
2
4
5
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua Pihak
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua...
Rabu, 15 Oktober 2025 | 23:50:18 WIB
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB