PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR |
Memiliki semangat dari dalam diri sendiri merupakan motivasi terkuat yang bisa mendorong seseorang bekerja dan mewujudkan mimpinya. Tak peduli tantangan apa yang menghadang, ketika sudah terbentuk tekad bulat dari hatinya, seseorang pasti akan memperjuangkan mimpi tersebut. Hal inilah yang harus Anda miliki untuk mencapai mimpi Anda yang pada akhirnya dapat mempertanyakan definisi kesuksesan Anda sendiri.
5. Larry Ellison
"Ketika Anda berinovasi, Anda harus siap bahwa orang-orang akan mengatakan Anda gila"
Baca :
Inovasi akan selalu dianggap sebagai hal yang aneh dan tidak biasa pada awalnya. Padahal, inovasi lahir sebagai jawaban atas kebutuhan kita terhadap solusi permasalahan sehari-hari. Untuk bisa menciptakan inovasi, Anda harus sensitif terhadap keadaan sekitar mengenai apapun dan menemukan solusinya. Tak jarang inovasi yang kita butuhkan sekarang lahir dari pemikiran kreatif seseorang yang dianggap gila oleh orang-orang di sekitarnya.
6. Charles Koch