POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Home Hukum

Ganti Uang Zakat Rp1,1 Miliar yang Disunat, Mantan Bendahara Bapenda Riau Siap Jual Aset

Selasa, 1 Maret 2022 | 21:14:44 WIB

Editor : red | Penulis : PE*

Ganti Uang Zakat Rp1,1 Miliar yang Disunat, Mantan Bendahara Bapenda Riau Siap Jual Aset
Ilustrasi: Oknum korupsi

PEKANBARU -- Mantan Bendahara Badan Pendapatan Daerah (Bependa) Provinsi Riau inisial M, dikabarkan akan mengganti uang zakat pegawai tempat dia bekerja yang 'disunatnya' sebesar Rp1,1 miliar, paling lama sampai akhir Mei 2022.

M diduga melakukan pemotongan dana zakat pegawai Bapenda Riau,  yang terkumpul selama dua tahun mencapai Rp1,4 miliar. Namun oknum bendahara tersebut hanya menyetor Rp300 juta ke Baznas Provinsi Riau.

Pengantian dilakukannya, dengan menjaminkan tiga aset yang dimilikinya.Dari informasi yang dirangkum, tersangka memiliki mobil mewah, yang berada di Jalan Wira Puri, Kulim, Rejosari, Kecamatan Tenayan Raya, Kota Pekanbaru.

Baca :

Bahkan tersangka juga diketahui memiliki ruko di Kota Dumai senilai Rp700 juta, dan mobil Toyota Camry senilai Rp300 juta lebih. Ruko dan mobil Camry bekas itu dibelinya tahun 2021.
 


Pilihan Editor
Berita Lainnya
opini
Harapan SMSI Tahun 2026: Podcast Menjadi Institusi Pers
Kamis, 1 Januari 2026 | 20:21:00 WIB
nusantara
Dua Ruas Tol Trans Sumatera di Sumbar Masuk PSN Era Prabowo
Selasa, 30 Desember 2025 | 12:02:42 WIB
Pasar
Wajah
Dipercaya Gubri Jabat Kadis PMD Riau, Ini Harapan Mhd Firdaus
Dipercaya Gubri Jabat Kadis PMD Riau, Ini Harapan Mhd...
Jumat, 19 September 2025 | 23:14:21 WIB
Artikel Popular
1
3
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua Pihak
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua...
Rabu, 15 Oktober 2025 | 23:50:18 WIB
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB