POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
HOME / Pasar

Nilai Tukar Rupiah Melemah ke Rp15.138 atas Dolar AS

Jumat, 7 Juli 2023 | 09:21:00 WIB
Penulis : mrh/agt
Nilai Tukar Rupiah Melemah ke Rp15.138 atas Dolar AS - Pekanbaruexpress
Rupiah melemah 0,55 persen ke Rp15.138 per dolar AS pada Jumat (7/7) pagi akibat tertekan data ekonomi AS.

Analis PT Sinarmas Futures Ariston Tjendra memproyeksi rupiah melemah terhadap dolar AS hari ini. Menurutnya, rupiah tertekan oleh data ekonomi AS yang dirilis semalam, yaitu data tenaga kerja versi swasta ADP dan data PMI sektor jasa yang menunjukkan kenaikan di atas ekspektasi pasar.

"Data ekonomi AS yang membaik ini mendukung ekspektasi kebijakan suku bunga tinggi bank sentral AS (The Fed) sehingga mendukung penguatan dolar AS terhadap nilai tukar lainnya," ucap Ariston kepada CNNIndonesia.com.

Ariston pun memproyeksikan rupiah bergerak di kisaran Rp15.080 sampai Rp15.100 per dolar AS pada hari ini.

Baca :


 


Pilihan Editor
Berita Lainnya
riau
Pangdam Tekankan Profesionalisme Media Jaga Stabilitas Riau
Rabu, 28 Januari 2026 | 22:46:26 WIB
pekanbaru
Kebakaran Bangunan di Pekanbaru Capai Ratusan Kasus
Rabu, 28 Januari 2026 | 16:55:00 WIB
pekanbaru
Pemko Pekanbaru Siapkan Puluhan Lokasi untuk Koperasi Merah Putih
Rabu, 28 Januari 2026 | 14:33:00 WIB
pekanbaru
Cakupan JKN-KIS Tembus 100 Persen, Pekanbaru Sabet UHC Awards 2026
Rabu, 28 Januari 2026 | 09:02:00 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB

Artikel Popular
2
3
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB