POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
HOME / Nusantara

Waspada! Penyakit Antraks Sulit Diberantas, Sporanya Bisa Masuk Lewat Kulit

Minggu, 16 Juli 2023 | 14:00:00 WIB
Penulis : Wilda Fizriyani
Waspada! Penyakit Antraks Sulit Diberantas, Sporanya Bisa Masuk Lewat Kulit - Pekanbaruexpress
Grafis penyakit antraks

Menurut dia, gejala klinis pada hewan yang terserang antraks yaitu berupa kejang kejang dan tiba-tiba jatuh. Selain itu, juga ditemukan keluarnya darah dari mulut, hidung, anus dan vagina pada ternak betina.

Jika menemukan kejadian ini, para peternak dapat segera membuat laporan ke dinas peternakan atau mantri hewan. Para peternak juga dilarang keras untuk menyembelih hewan yang diduga terkena antraks. Hal ini karena darah yang keluar pada waktu penyembelihan berisi bakteri antraks. 

"Selain itu, di daerah endemik antraks seharusnya dilakukan vaksinasi secara reguler,” ucap Lili seprti dikutip republika.

Baca :

Dosen asli Subang, Jawa Barat juga memberikan beberapa tips untuk masyarakat yang ingin mengonsumsi daging agar tetap aman. Satu di antaranya yaitu memastikan membeli daging yang ternaknya disembelih di rumah potong hewan (RPH). Daging juga harus dimasak dengan suhu tinggi agar spora yang ada di daging mati.

Menurut dia, daging sebaiknya dimasak menggunakan presto atau autoclave dengan suhu 121 derajat celcius selama 15 menit. Kemudian, direbus kembali dengan suhu 100 derajat celcius selama satu sampai dua jam.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
LOS ANGELES
Studi Ungkap Kendaraan Listrik Turunkan Polusi Udara dan Risiko Penyakit
Senin, 26 Januari 2026 | 11:56:27 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB
Artikel Popular
Artikel Popular
2
3
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB