POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
HOME / Pasar

Pertamina SMEXPO 2023, 30 UMKM Unggulan Ambil Bagian 

Rabu, 15 November 2023 | 16:51:59 WIB
Editor : Deslina | Penulis : PE/DL
Pertamina SMEXPO 2023, 30 UMKM Unggulan Ambil Bagian  - Pekanbaruexpress
Dua turis asing melihat produk kerajinan tangan UMKM binaan Pertamina Hulu Rokan PKK Mandau di Acara Smexpo 2023 Pekanbaru, Rabu (15/11/2023). Foto: PHR forPE

Selain pameran produk UMKM, Pertamina SMEXPO di Pekanbaru menggelar ragam kegiatan menarik seperti Talkshow untuk peningkatan kapasitas pelaku UMKM mulai digital marketing, fotografi dan perencanaan bisnis dengan narasumber ahli, success story dari para pelaku usaha.

Ada juga kegiatan praktek membuat kerajinan ecoprint, coffee competition, lomba membaca berita, life shopping dan hiburan.

Menurut Rudi langkah ini sebagai upaya Pertamina untuk mendekatkan produk UMKM di tengah masyarakat. 

Baca :

30 UMKM yang hadir merupakan binaan dari Rumah BUMN Pertamina di sekitar Riau, binaam Pertakina Hulu Rokan, PT Kilang Pertamina Internasional RU II Dumai, dan Patra Niaga Region Sumbagut. 

Rudi mengungkapkan, dalam konteks pembinaan UMKM, Pertamina menempatkan pendekatan terukur dan berkelanjutan.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
LOS ANGELES
Studi Ungkap Kendaraan Listrik Turunkan Polusi Udara dan Risiko Penyakit
Senin, 26 Januari 2026 | 11:56:27 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB
Artikel Popular
Artikel Popular
2
3
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB