|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Deslina | Penulis : PE/RIN

“Semangat persatuan dan keragaman ini akan terus diperkuat, memperkokoh pondasi bangsa yang kuat dan solid. Dan di Pekanbaru ini ada banyak sekali etnis suku dan budaya, namun kita semua tetap aman damai sentosa," sebutnya.
Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto pada kesempatan tersebut menyampaikan pesan tentang pentingnya persatuan dan keragaman di Indonesia.
SKK Migas Sumbagut Terima Kunjungan PWI Riau, Perkuat Sinergi Sektor Migas dan Pers
821 Guru Incar Jabatan Kepala Sekolah Tingkat SLTA
Ia menekankan bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) adalah rumah bersama bagi semua warga, tanpa memandang suku, agama, ras dan etnis dan miniatur Indonesia keberagaman yang harmonis tersebut ada di Riau.
"Silaturahmi kebangsaan ini menegaskan komitmen Polri dalam menjaga keharmonisan dan persatuan antar berbagai kelompok etnis dan agama di Indonesia," ujar Wakapolri.