|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Putra | Penulis : Arif
"Semoga hasil yang ditetapkan oleh KPU Kampar bisa diterima oleh semua pihak, kami pun mohon maaf kepada seluruh elemen masyarakat dan lembaga negara yang terlibat dalam penyelenggaraan Pemilu ini, kalau ada kesalahan dan kekurangan dalam menjalankan fungsi dan tugas kami, kami mohon dimaafkan atas nama Ketua dan Anggota Bawaslu Kampar," pungkasnya mengakhiri wawancara tersebut.
Bawaslu Kampar setelah selesai mengawasi Rapat Pleno Rekaputasi Penghitungan Perolehan Suara dan Penetapan Hasil Pemilu Tahun 2024, terus bekerja sampai tidak mengenal lelah mengawasi pengantaran kotak hasil Rapat Pleno yang digelar KPU Kampar dari Aula Pertemuan, Kantor Bupati Kampar sampai ke Sekretariat KPU Provinsi Riau yang dikawal langsung oleh jajaran Polres Kampar dan TNI.