|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : rinalti Oesman | Penulis : PE/RIN
Sementara itu pada dini harinya, hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di sebagian wilayah Rokan Hilir, Rokan Hilir, Pelalawan, Siak, dan Dumai.
"Waspada Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang terjadi di sebagian wilayah Pelalawan, Indragiri Hilir, Indragiri Hulu, Siak, Pelalawan, Rokan Hilir, Kampar, Kuantan Singingi, Rokan Hulu, Kepulauan Meranti, dan Kota Pekanbaru pada Pagi, siang /sore dan malam/dini hari," imbaunya.
Saat ini, suhu udara berada diantara 22.0 – 33.0 °C, dengan kelembapan udara 60 – 99%, angin bertiup dari Barat Daya menuju Timur Laut dengan kecepatan 10 – 30 km per jam.
SKK Migas Sumbagut Terima Kunjungan PWI Riau, Perkuat Sinergi Sektor Migas dan Pers
304 Ekor Hewan Ternak di Riau Terjangkit Penyakit Mulut dan Kuku, Inhu Terbanyak 143 Kasus
"Prakiraan tinggi gelombang di Wilayah perairan Provinsi Riau berkisar antara 0.50 – 1.25 meter (Rendah)," jelasnya.
Sedangkan untuk hotspot nihil.