|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Deslina | Penulis : PE*
Lalu prestasi non akademik dengan mengeksplorasi pencapaian prestasi non akademik tertinggi yang pernah dicapai peserta. Keaktifan berorganisasi dan kemampuan beradaptasi.
Usai tes wawancara, peserta yang lolos dari masing-masing kabupaten akan melanjutkan tahap selanjutnya yakni Diskusi Grup Terarah (FGD). Penentuan peserta tersebut berdasarkan rangking nilai tertinggi dalam cluster kabupaten.
Pada seleksi tahap FGD, masing-masing peserta diberikan kesempatan untuk mengemukakan pendapat atas isu atau topik dari fasilitator. Peserta juga dapat menyatakan sanggahan atupun setuju atas pendapat peserta lainnya dengan memperhatikan tata cara penyampaian yang logis, berdasar, dan sopan.
Prestasi Gemilang, Kanwil Imigrasi Kaltim Dinobatkan sebagai Imigrasi Terbaik 2025
Dorong Prestasi Pelajar, PT BSP Fasilitasi 6 Siswa SMAN 2 Dayun Ikuti Program AFS Global STEM
Pewawancara mengamati peserta dalam menyampaikan pendapat berdasarkan aspek penyampaian yang diberikan secara runtut dan sistematis, menggunakan landasasan berpikir yang logis dan sopan. Kemudian penguasaan materi, keaktifan berdiskusi dan sikap peserta saat berdiskusi.
“Dari sini kita bisa melihat potensi anak-anak Riau. Mereka mampu menyampaikan pendapat dan pemikiran cerdasnya menyikapi suatu isu yang diajukan fasilitator secara runtut dan terukur,” ucap Wan Dedi yang sekaligus menjadi salah satu dewan juri.