POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Home Riau

Target November Tuntas, Perbaikan Jalan Longsor Riau-Sumbar

Rabu, 11 September 2024 | 12:46:00 WIB

Editor : Rinalti Oesman | Penulis : PE/DL

Target November Tuntas, Perbaikan Jalan Longsor Riau-Sumbar
Perbaikan jalan Sumbar-Riau yang longsor ditargetkan November ini tuntas.

PEKANBARU - Pihak Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Riau saat ini telah selesai melaksakan pemasangan jembatan Bailey di Jalan Lintas Riau-Sumatera Barat (Sumbar) yang sebelumnya terjadi longsor tepatnya di Desa Tanjung Alay, Kabupaten Kampar. Pemasangan jembatan ini agar lalu lintas di jalan tersebut dapat normal disaat masa perbaikan jalan.

Kepala BPJN Riau Yohanis Tulak Todingrara mengatakan, setelah pemasangan jembatan tersebut selanjutnya pihaknya akan kembali meneruskan proses perbaikan jalan. 

“Pemasangan jembatan bailey sudah selesai, saat ini jembatan juga sudah bisa dilalui,” katanya, Rabu.

Lebih lanjut dikatakannya, jika nantinya perbaikan secara total pada jalan lintas tersebut sudah selesai dilakukan. Maka jembatan Bailey tersebut akan kembali dibongkar.

“Jadi jembatan ini dipasang hanya sementara saja, kalau perbaikan jalan sudah tuntas maka akan dibongkar lagi,” sebutnya.

Untuk pekerjaan perbaikan jalan, disebutkan Yohanis saat ini juga masih terus digesa. Pihaknya menargetkan pekerjaan perbaikan jalan akan selesai pada akhir November mendatang.

“Untuk target penyelesaian perbaikan jalan kami targetkan selesai pada akhir November. Mudah-mudahan tidak ada kendala seperti cuaca,” ujarnya. *


Pilihan Editor
Berita Lainnya
riau
821 Guru Incar Jabatan Kepala Sekolah Tingkat SLTA
Rabu, 14 Januari 2026 | 14:33:54 WIB
nusantara
Prabowo Targetkan Sekolah Unggulan di Seluruh Provinsi 
Rabu, 14 Januari 2026 | 13:11:00 WIB
mancangenara
Iran Siap Menghancurkan! AS Diperingatkan: Serang, Kami Balas Tanpa Ampun
Rabu, 14 Januari 2026 | 12:50:00 WIB
mancangenara
Trump Siap Perang, Serukan Evakuasi Warga Amerika dari Iran
Rabu, 14 Januari 2026 | 12:29:36 WIB
hukum
Terbongkar! 9 Data di Ijazah Jokowi Diminta Dibuka ke Publik
Rabu, 14 Januari 2026 | 12:18:32 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB
Artikel Popular
1
3
5
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua Pihak
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua...
Rabu, 15 Oktober 2025 | 23:50:18 WIB
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB