|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Penulis : Novi
"Jadi, setiap cabor yang dipertandingkan pada Porprov Riau, wajib mengikuti Porkot, yang merupakan ajang seleksi atlet Kota Pekanbaru untuk Porprov," sebutnya.
Untuk ajang Porprov X Riau 2021 mendatang di Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), ada 23 cabor yang dipertandingkan.
23 cabor yang dipertandingkan tersebut terdiri dari, atletik, sepakbola, futsal, bolabasket, bola voli, bulutangkis, sepaktakraw, silat, karete, taekwondo, catur, kempo, dayung, tenis lapangan.
Lalu ada tenis meja, tarung derajat, angkat besi atau angkat berat, panahan, tinju, panjat tebing, balap motor, bola voli pasir dan renang, yang merupakan cabor wajib. Namun, jumlah ini bersifat tentatif, dan kemungkinan masih ada penambahan cabor yang dipertandingkan.*