|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Penulis : detik.com
Iran dengan cepat kembali unggul atas Indonesia. Lewat skema tendangan pojok di menit ke-50, Ali sukses merobek gawang Risky Muhammad. 2-1 Iran memimpin.
Kemelut terjadi di depan gawang Indonesia. Aria Barzega sukses mengonversi peluang menjadi gol di menit ke-58. Iran memimpin 3-1.
Iran memperbesar keunggulan menjadi 4-1 di menit ke-60. Mahdi Hashemnezhad Rahimabadi sukses melesakkan gol setelah menerima umpan terobosan.
Trump Ancam Iran, AS Siap Bertindak Jika Demonstran Dibunuh
Bikin Geger Sepak Bola Asia! PSSI Percayakan Timnas Garuda ke Pelatih Penakluk Piala Dunia
Indonesia mendapat peluang emas di menit ke-72. Beckham melakukan penetrasi dari sisi kiri ke dalam kotak penalti Iran. Tembakan berhasil dilepaskan, namun bola masih bisa ditepis kiper.
Tim besutan Fakhri Husaini berhasil memperkecil ketertinggalan menjadi 2-4 di menit ke-86. Bola sundulan Fajar berhasil dikontrol oleh Bagus Kahfi yang lepas dari posisi offside. Dari jarak dekat dia sukses mencocor bola ke gawang Iran.