|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : red | Penulis : PE/CNN
Pergerakan sperma yang gesit menjadi tanda sperma subur. Semakin lincah pergerakan sperma, membuatnya lebih cepat sampai rahim untuk melakukan pembuahan.
Untuk mengetahui cepat-tidaknya pergerakan sperma, Anda dapat memeriksakannya ke laboratorium.
3. Bentuk sperma normal
Sperma yang sehat memiliki kepala yang bulat dan ekor yang panjang dan kuat. Sperma yang struktur dan bentuknya normal lebih mungkin untuk mencapai sel telur.
Lain halnya dengan sperma yang tidak subur. Sperma tidak subur ditunjukkan dengan bentuk abnormal atau cacat, misalnya kepala yang tidak bulat, lebih besar, atau ekornya bengkok dan lebih pendek dibandingkan sperma subur.
Dengan demikian, semakin banyak sperma subur dengan bentuk normal pada air mani, akan semakin lebih mudah sperma berenang mencapai sel telur.