|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : red | Penulis : els/agn
JAKARTA -- Musim hujan rentan mendatangkan aneka penyakit termasuk dengue atau demam berdarah dengue (DBD). DBD jelas harus diwaspadai di samping pandemi Covid-19 yang kini melahirkan varian baru.
Berikut beda gejala Omicron dan DBD.
Varian Omicron yang belakangan banyak menyita perhatian memang memiliki gejala lebih ringan dibanding varian Delta. Namun bukan berarti Omicron serta merta dilihat sebagai sesuatu yang sepele.
BMKG Stasiun Pekanbaru Ingatkan Waspadai Petir dan Angin Kencang
Polda Ingatkan Bupati Siak Waspadai Kepentingan Terselubung di Konflik PT SSL
Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS (CDC) menyebut baik DBD maupun Covid-19 termasuk varian Omicron sama-sama bisa mendatangkan gejala berat hingga risiko kematian.
Sementara itu, fasilitas kesehatan harus mampu mendeteksi apa pasien terkena Covid-19 atau DBD. Melansir dari laman CDC, meski sekilas mirip, keduanya memiliki tanda bahaya cukup berbeda.