|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Rinalti Oesman | Penulis : PE/DL
Muflihun punya kenangan sendiri terhadap tugu ikonik di pusat Kota Pekanbaru. Ia mengaku kala itu masih menjabat sebagai Camat Sukajadi.
"Waktu itu mungkin saya juga masih di Pemko, waktu itu sebagai Camat Sukajadi," ungkapnya.
Dirinya menjelaskan bahwa kala itu Kota Pekanbaru belum memiliki ikon sebagai satu kota besar. Wali Kota Pekanbaru saat itu almarhum Herman Abdullah meresmikan pembangunan tugu ini.
Mulai 1 Januari 2026, Parkir di Indomaret–Alfamart di Pekanbaru Gratis
Luhut Bantah Narasi Menteri Pertahanan Soal Bandara IMIP 'Negara dalam Negara'
Muflihun menilai pembangunan Tugu Selai memang bertujuan menjadi satu ikon Kota Bertuah kala itu. Ia menyebut bahwa wali kota saat itu, Herman Abdullah ingin masyarakat mengetahui Ikan Selais.