POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Home Wajah

Industri Hiburan Berduka, Nani Wijaya, Aktris Senior Indonesia Tutup Usia

Kamis, 16 Maret 2023 | 12:22:12 WIB
Editor : Putrajaya | Penulis : Lifia Mawaddah Putri /Slamet Hadi Purnomo/Antara
Industri Hiburan Berduka, Nani Wijaya, Aktris Senior Indonesia Tutup Usia
Kediaman Nani Wijaya Sentul City Selatan, Jawa Barat. (Kapanlagicom)

Beberapa tahun belakangan, sosok Nani Wijaya semakin jarang tampil lagi di layar kaca. Sebelum meninggal dunia, Nani Wijaya sempat dikabarkan mengidap beberapa penyakit seperti stroke, darah tinggi dan komplikasi lainnya.

Oleh sebab itulah, Nani Wijaya lebih banyak beristirahat dan berbaring di tempat tidurnya. Kemudian, Nani Wijaya juga diketahui sempat mengalami gangguan lanjutan yakni infeksi dan komplikasi ginjal. Nani Wijaya menderita luka di belakang tubuh tepatnya di tulang ekor hingga harus mendapatkan perawatan intensif.

Pada awal Maret lalu, Nani Wijaya juga dikabarkan sempat mengalami sesak nafas dan dilarikan ke RS Fatmawati, Jakarta Selatan. Nani Wijaya mengalami hal tersebut karena adanya lendir di paru-paru yang menyumbat saluran nafasnya.

Baca :

Kendati demikian, Nani Wijaya juga sempat melewati masa sakitnya. Setelah sebelumnya diketahui tak bisa menggerakkan kaki, dia pun kemudian bisa merespon kecil. Sayangnya, beberapa hari ini kondisi Nani Wijaya pun kembali memburuk.

 


Pilihan Editor
Berita Lainnya
Pasar
Wajah
Dipercaya Gubri Jabat Kadis PMD Riau, Ini Harapan Mhd Firdaus
Dipercaya Gubri Jabat Kadis PMD Riau, Ini Harapan Mhd...
Jumat, 19 September 2025 | 23:14:21 WIB
Artikel Popular
2
4
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua Pihak
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua...
Rabu, 15 Oktober 2025 | 23:50:18 WIB
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB