|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Deslina | Penulis : DL
Meski gencar melakukan eksplorasi dan pemboran, PHR tetap menekankan pentingnya aspek keselamatan dan keamanan saat bekerja dengan menerapkan standar Healthy, Safety Security and Environtment (HSSE).
Ini merupakan komitmen PHR dalam menjalankan operasinya dan terus digaungkan ke pekerja hingga mitra kerja PHR.
"Untuk memastikan aspek HSSE ini diterapkan dan berjalan dengan baik oleh pekerja, manajemen kerap melakukan pinjauan ke lapangan (management walk through). Kami juga menegaskan ke para pekerja bisa melakukan intervensi pekerjaan jika ada hal yang dirasa tidak aman atau berpotensi membahayakan keselamatan, karena aspek safety (keselamatan) adalah nomor satu bagi PHR," tegas Rudi.**