|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
HPN 2024 adalah HPN pertama kepengurusan PWI Pusat di bawah kepemimpinan Hendry Ch Bangun. Gagasan besar yang dibawa HPN 2024 mulai dikomunikasikan kepada para pemangku kepentingan PWI, termasuk saat Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch Bangun diterima Presiden Jokowi di Kompleks Kepresidenan, Selasa (7/11) lalu.
Kepala Negara mengapresiasi program PWI Pusat periode 2023- 2028 yang fokus kepada masalah pendidikan; peningkatan kompetensi wartawan dan wawasan kebangsaan wartawan.
HPN 2024 yang akan diselenggarakan lima hari jelang pemilihan presiden (Pilpres) dan pemilihan legislatif (Pileg) tanggal 14 Februari 2024 diharapkan pula menjadi kado istimewa ulang tahun PWI---- tidak saja untuk masyarakat pers tapi juga bangsa Indonesia.
SKK Migas Sumbagut Terima Kunjungan PWI Riau, Perkuat Sinergi Sektor Migas dan Pers
Rapat Koordinasi HPN 2026, Pemprov Banten dan Panitia Mensinergikan Peran
Salah satu acara unggulan yang diadakan HPN 2024 adalah acara Dialog Kebangsaan bersama tiga pasangan calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres). *