|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
"Sehingga sejauh ini asupan dana kita untuk pengelolaan sampah sekitar Rp70 miliar, itu bisa lebih Rp100 miliar, karena kita harus melakukan pengadaan mobil atau sewa mobil, mencari buruh lagi dan lain-lain," ulasnya.
Oleh sebab itu, lanjut Muflihun, Pemko Pekanbaru kembali memilih opsi swastanisasi pengelolaan sampah untuk zona satu dan dua di 2024.
"Tapi satu zona (zona tiga yang meliputi Kecamatan Rumbai, Rumbai Timur dan Rumbai Barat) kita kelola di kecamatan. Ini sampel kita. Kalau nanti di zona ini lebih bersih, besok semuanya kita serahkan ke kecamatan," tutupnya.*