|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
"Kita bersama disini untuk mendukung Bang Raja, dan ini ibarat dukungan dari langit karena semua, yang dulunya terpecah bersatu untuk Bang Raja," ujar Mario.
Lanjutkan PWI Riau Hebat dan Kompeten
Sementara itu dalam sambutannya, Raja Isyam Azwar yang mengusung jargon "PWI Riau Hebat dan Wartawan Kompeten," menjanjikan kelanjutan program PWI Hebat yang telah diperkenalkan oleh ketua sebelumnya, Zulmansyah Sekedang.
Edi Basri Tegaskan Netralitas Pj Gubernur dalam Musprov KONI Riau
Munir Mantap Maju, 17 Provinsi Beri Dukungan di Kongres PWI
"Saya mencalonkan diri dengan niat tulus untuk mengabdi kepada profesi ini, dan jika dipercayakan, saya akan menjalankan roda organisasi PWI Riau dengan penuh integritas," kata Raja Isyam Azwar.
Deklarasi ini menjadi panggung untuk mengungkapkan visi dan misi Raja Isyam Azwar sebagai calon Ketua PWI Riau. Ia mengajak seluruh anggota PWI Riau untuk bersama-sama menjalani perjalanan menuju perubahan positif dalam organisasi ini.