|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Deslina | Penulis : PE*
"Nanti mereka akan melakukan orasi dan secara tertulis juga nanti aspirasi para serikat buruh/pekerja disampaikan ke pemerintah. Dengan begitu, para buruh dalam memperingati hari buruh tidak turun ke jalan. Namun bukan berarti kita melarang para buruh menyampaikan aspirasi," sebutnya.
Boby menyebut, dalam memperingatkan hari buruh tahun 2024, Pemprov Riau akan memberikan bantuan kapada serikat buruh/pekerja di Provinsi Riau.
"Nanti saat peringatan hari buruh kita akan memberikan bantuan berupa sembako kepada para serikat buruh/pekerja di Riau," tutupnya.*