|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Penulis : republika
Dalam sebuah pernyataan, Komite Urusan Tahanan dan Mantan Tahanan Palestina disebutkan sekitar 5.700 warga Palestina ditahan di penjara-penjara Israel, termasuk 48 wanita, dan 230 anak di bawah 18 tahun. Laporan tersebut mencatat penggunaan pengikatan ke tempat tidur secara khusus digunakan di Penjara Ofek, yang menjadi penjara khusus untuk remaja.
Jumlah tahanan di penjara Israel secara administratif adalah 500. Diantaranya terdiri dari sekitar 95 warga Palestina yang ditahan dalam penahanan administratif tanpa dakwaan atau persidangan.
Sementara itu, 50 dari warga Palestina tersebut baru secara resmi ditahan di penjara. Namun, beberapa diantara mereka juga dilaporkan telah berada di tahanan administratif hingga 11 tahun lamanya.*