|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Dijelaskan Rektor, dia berharap para lulusan dapat jadi orang berbudi dan bermanfat dan siap menghadapi tantangan ke depan seperti saat ini di era revolusi industri 4.0 dibutuhkan para lulusan yang siap berkompetisi kreatif dan kompeten di dlm segala bidang.
Unilak memberikan apresiasi ke seluruh civitas akademika yang telah menjadikan Unilak maju dengan meraih akreditasi B untuk institusi dan dua prodi berakreditasi A, 17 prodi berakreditasi B.
Di wisuda ini, Rektor juga menjabarkan berbagai kemajuan dan prestasi yang di raih. salah satunya prodi akuntansi meraih akreditasi A dari Ban PT, selain itu di bidang teknologi, sistem informasi karya Fasilkom Unilak digunakan oleh Pemkot Pekanbaru untuk mendukung smart city.
Jadi Solusi Lingkungan, Menteri LHK Resmikan Ekoriparian UMRI dan Unilak yang Dibangun PHR
Periode III 2023, UIR Wisuda 2.418 Wisudawan/ti Program Strata 1 hingga Doktoral
Unilak mendukung penuh prestasi mahasiswa. Diantara prestasi mahasiswa, juara satu NUDC Ll2dikti wilayah X diraih Mahasiswa FKIP dan hukum, juara kompetisi akutansi, juara 1 Sepaktakraw di Jakarta, mahasiswa Unilak raih tiga medali emas, satu perak dan tiga perunggu di POMNAS Jakarta 2019, juara tiga dayung HUT kota Pekanbaru 2019, juara bola basket CBL Pekanbaru, pemenang olimpiade akuntansi, dan lain lain.