POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Home Mancanegara

FILM

Chloe Zhao, Sutradara Perempuan Asia Pertama

Senin, 26 April 2021 | 13:17:26 WIB

Editor : red | Penulis : PE*

Chloe Zhao, Sutradara Perempuan Asia Pertama
 Chloe Zhao jadi sutradara perempuan Asia pertama menang Oscar. (AP/Chris Pizzello)

Nomadland diadaptasi dari buku non-fiksi bertajuk Nomadland: Surviving America in the Twenty-First Century karya Jessica Bruder. Film ini tayang perdana pada 11 September 2020 di Festival Film Venesia dan memenangkan penghargaan Golden Lion.

Film ini bercerita tentang Fern (Frances McDormand) yang mengalami masa-masa sulit setelah kematian suaminya. Situasi kian parah karena ia tak lagi memiliki pekerjaan setelah pabrik gipsum di kotanya tutup.

Sebagai seorang perempuan yang tidak lagi muda, Fern kesulitan mendapatkan pekerjaan baru. Ia pun memutuskan untuk menjual sebagian besar barang miliknya dan membeli mobil RV untuk pindah ke kota lain demi mendapatkan kehidupan baru yang lebih indah.

Baca :

Tanpa ada kawan, Fern berkeliling ke sejumlah negara bagian untuk mencari pekerjaan baru. Suatu hari, Fern akhirnya mendapat pekerjaan sebagai pekerja musiman di gudang Amazon selama musim dingin.

Lewat seorang rekan, Fern kemudian mendapat undangan untuk datang ke pertemuan musim dingin gurun pasir di Arizona yang diselenggarakan oleh Bob Wells. Acara itu merupakan ajang pertemuan untuk komunitas sesama pengembara.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
hukum
Status Hukum Naik, Yaqut Terseret Kasus Korupsi Kuota Haji
Jumat, 9 Januari 2026 | 20:43:00 WIB
siak
Bupati Siak Rangkul Lawan Politiknya, Afni: Kami Sudah Move On
Jumat, 9 Januari 2026 | 12:49:00 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB
Artikel Popular
1
2
4
5
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua Pihak
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua...
Rabu, 15 Oktober 2025 | 23:50:18 WIB
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB