|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Molli Wahyuni | Penulis : Molli Wahyuni
PANGKALAN KERINCI-- Sebuah inovasi bidang kewirausahaan jenis start up lokal yang diberi nama Iron, kini hadir dan siap untuk berkompetisi di dunia bisnis.
Aplikasi start up lokal ini digagas oleh putra daerah Riau, Firdaus Alhasbi.
Peluncuran Iron dilaksanakan dengan mengambil momen Hari Kemerdekaan RI ke 76, Selasa (17/8-2021) di Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan dan dihadiri langsung oleh Bupati Pelalawan H Zukry.
Prestasi Gemilang, Kanwil Imigrasi Kaltim Dinobatkan sebagai Imigrasi Terbaik 2025
Dekatkan Layanan ke Generasi Muda, Imigrasi Pekanbaru Hadir di SMK Negeri 5 Pekanbaru
Bupati Zukry menyatakan bahwa pemerintah siap mendukung startup lokal ini agar semakin banyak anak muda termotivasi dan berkompetensi menciptakan hal hal yang inovatif.
Kepada wartawan, Kamis (19/8-2021), Firdaus mengatakan bahwa kebutuhan masyarakat yang tinggi namun dengan adanya keterbatasan pergerakan atas adanya pandemik menyebabkan masyarkat susah berbelanja.