POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
Home Pekanbaru

Sepekan Jelang Tahun 2023, Inflansi Pekanbaru Masih Rendah

Rabu, 28 Desember 2022 | 19:22:47 WIB

Editor : Rinalti Oesman | Penulis : PE/DL

Sepekan Jelang Tahun 2023, Inflansi Pekanbaru Masih Rendah
Pj Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru, Indra Pomi Nasution.

PEKANBARU - Inflasi Kota Pekanbaru jelang tahun baru 2023 menyentuh angka 6,06 persen. Kondisi ini tercatat masih rendah satu pekan menjelang momen pergantian tahun.

Angka tersebut terbilang masih rendah namun Pemerintah Kota Pekanbaru bakal mengambil langkah antisipasi. Mereka berupaya bersama Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) agar angkanya bisa turun di awal tahun 2023.

"Kalau saat ini inflasi kita di angka 6,06, maka kita berupaya agar angka inflasi bertahan bahkan bisa turun pada awal tahun nanti," ujar Pj Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru, Indra Pomi Nasution.

Baca :

Dirinya menyadari momen natal dan tahun baru rentan terjadi kenaikan inflasi. Pemerintah kota bersama TPID pun melakukan berbagai upaya guna mengantisipasi kenaikan inflasi.

Indra mengaku ada sejumlah langkah yang dipersiapkan agar inflasi di Kota Pekanbaru bisa terkendali. Ia tidak ingin pada momen akhir tahun ini laju inflasi malam tidak terkendali.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
riau
821 Guru Incar Jabatan Kepala Sekolah Tingkat SLTA
Rabu, 14 Januari 2026 | 14:33:54 WIB
Malang
Prabowo Targetkan Sekolah Unggulan di Seluruh Provinsi 
Rabu, 14 Januari 2026 | 13:11:00 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB
Artikel Popular
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua Pihak
Bawaslu Kampar Berharap Lahir Kerjasama Kedua...
Rabu, 15 Oktober 2025 | 23:50:18 WIB
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB