|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Deslina | Penulis : Deslina
Akibat dari semakin rendahnya peran manusia di berbagai industri karena digantikan teknologi, meningkatnya hate speech (ujaran kebencian terhadap orang lain), harassment, cyber bully, dan hal-hal semacamnya di dunia online.
Setidaknya ada tujuh efek negatif komunikasi digital ini, antara lain : pencurian identitas, menciptakan konten berisi hoax, dan konsumtif.
Ketua PW BKMT Provinsi Riau, Hj. Septina Primawati dalam sambutannya yang diwakili oleh Wakil Ketua PW BKMT Bidang Kerjasama dan Humas, Hj. Basyitah Aziz SE menyampaikan terimakasih untuk ustadz dan ibu-ibu majelis taklim yang telah hadir dan juga menyampaikan bahwa ada program umroh bersama Ustad Abdul Somad yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada bulan Oktober 2023.
Edi Basri Tegaskan Netralitas Pj Gubernur dalam Musprov KONI Riau
Munir Mantap Maju, 17 Provinsi Beri Dukungan di Kongres PWI
Program ini terbuka bagi ibu-ibu selain BKMT. "Jadi bila ada ibu-ibu di luar BKMT yang ingin bergabung dan ikut program ini ,silahkan menghubungi pihak BKMT Provinsi Riau," jelas Basyitah .
Kajian ilmu tersebut berlangsung hidmat dihadiri oleh ibu-ibu pengurus dan anggota PC BKMT Kecamatan/permata dan jamaah Majelis Taklim se Kota Pekanbaru.