POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
HOME / Pasar

Chalid Said Salim Resmi Jabat Dirut PT PHR Gantikan Jaffee Arizon Suardin

Senin, 22 Mei 2023 | 16:09:00 WIB
Editor : Deslina | Penulis : PE/DL
Chalid Said Salim Resmi Jabat Dirut PT PHR Gantikan Jaffee Arizon Suardin - Pekanbaruexpress
Dirut PT Pertamina Internasional EP Jaffee Arizon Suardin (kiri) Dirut PT PHI Jhon Anis dan Dirut PT PHR Chalid Said Salim usai pelantikan di Jakarta, Senin (22/5).

PEKANBARU -- Jabatan direksi PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) mengalami perubahan. Chalid Said Salim resmi menjabat sebagai Direktur Utama PHR menggantikan Jaffee Arizon Suardin yang kini menjabat Direktur Utama PT Pertamina International Eksplorasi dan Produksi (PIEP).

Pelantikan Chalid Said Salim sebagai Direktur Utama PHR dilakukan oleh Direktur Utama PT Pertamina Hulu Energi (PHE) Wiko Migantoro di Jakarta, Senin (22/5/2023).

Pergantian ini merupakan hal yang lumrah terjadi sebagai bagian dari dinamika organisasi yang selalu berusaha untuk tumbuh dan berkembang.

Baca :

Corporate Secretary PHR Rudi Ariffianto mengatakan, pergantian jabatan Direktur Utama PHR tersebut merupakan komitmen perusahaan dalam menjaga praktik bisnis sesuai dalam jalur tren investasi berkelanjutan (environmental, social and governance/ESG).

Diharapkan, PHR bisa terus bergerak maju dan menjadi perusahaan terdepan dalam menopang energi nasional serta menjadi motor penggerak perekonomian Indonesia, dan utamanya Provinsi Riau.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
riau
Pemkab Siak Gandeng ICEL Review Perizinan Konflik Hutan dan Lahan
Kamis, 29 Januari 2026 | 16:16:40 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB

Artikel Popular
4
5
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB