|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
“Dalam perjalanan menuju Indonesia Emas 2045, kita dihadapkan pada tantangan dan harapan. Kita harus terus mempertahankan semangat kebangkitan nasional, bekerja keras, cerdas, dan bersama-sama untuk mencapai kemandirian dan kemajuan yang berkelanjutan. Semangat ini juga harus kita wariskan kepada generasi penerus kita," ucap Afrizal Sintong.
Plt Menteri Kominfo juga mengucapkan selamat memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke-115. "Mari terus berjuang, belajar, tumbuh, dan maju dengan semangat untuk bangkit ," pungkasnya.
Upacara itu juga dihadiri Wabup Rohil, H Sulaiman, anggota DPRD Rohil, Hermawan, Wadanramil 01 Bangko, Kapten Arh Simson Siregar, Kadiskominfotik Rohil, Indra Gunawan, Kapolsek Bangko, Kompol Dedi Susanto, para kepala OPD, Kakan Kemenag Rohil, H Naini, tokoh masyarakat, OKP dan berbagai unsur lainnya. (Infotorial)