|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Selain itu, bupati juga meminta kepala sekolah dan majelis guru untuk agar terus menjaga kualitas belajar para siswa. Sebab, mereka ini menjadi tanggungjawab sekolah dalam memberikan kualitas pendidikannya.
Sementara itu, Kepala SMPN 1 Bagansiapiapi, Sudarmiatun, mengatakan, ujian akhir sekolah tersebut diikuti sebanyak 308 siswa.
Ia berharap, seluruh siswa bisa lulus dengan nilai terbaik sehingga bisa diterima ke sekolah favorit sesuai dengan impian mereka sendiri.
Kapolda Riau Sebut Bupati Siak sebagai Mentor dalam Isu Lingkungan
Bupati Siak: Program Seragam Gratis Harus Berdampak Sosial dan Ekonomi
"Mudah-mudahan ke depan anak-anak kita bisa melanjutkan studinya, baik ke SMA maupun SMK favorit," pungkasnya. (Infotorial)