|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Tidak jauh dari lokasi ini, petugas TNTN juga bergerak menuju pondok lainnya yang juga diduga digunakan untuk peristirahatan untuk merambah hutan.
Pondok berada di titik koordinat 0.264423 S, 101.921668 E tersebut kemudian diketahui bernama Tambunan. Tapi pondok terlihat sepi. Tim meyakini pemilik pondok sudah meninggalkan tempat itu. Tidak ada barang-barang dalam pondok.Petugas pun lalu membongkarnya lalu membakarnya.
Kemudian bergerak menuju pondok seseorang diketahui bernama Sinaga. Lokasinya berada di titik koordinat 0.267689 S, 101.925994 E. Tim juga membongkar pondok ini.
Kasus SPPD Diduga Fiktif DPRD Riau Akan Digelar di Mabes Polri
Jejak Kontroversi Lingkungan dan Sejarah Kepemilikan Toba Pulp Lestari
Selain membongkar dan membakar pondok, tim juga memasang spanduk peringatan. Selain itu tim juga melakukan penanaman sejumlah bibit pohon di areal kawasan hutan yang terbakar.
"Kita tetap konsisten menjaga kawasan TNTN ini. Kami bersama petugas di lapangan terus meningkatkan pengawasan dari upaya perambahan," ungkap Heru. *