|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Rinalti Oesman | Penulis : PE/RIN
Sebagai layanan bagi calon peserta didik baru mengalami kendala dan butuh informasi dalam proses pendaftaran, maka Dinas Pendidikan Provinsi Riau menyiapkan layanan Pengaduan melalui media Whatsaap di empat cabang dinas dan Pusat Layanan Pengaduan PPDB Daring di Aula Dinas Pendidikan Provinsi Riau:
Berikut nomor layanan pengaduan PPDB Jenjang SMA dan SMK Negeri Provinsi Riau:
1. Layanan Pusat Dinas Pendidikan Provinsi Riau: 0813-7166-7842
Bupati Siak Rangkul Lawan Politiknya, Afni: Kami Sudah Move On
Tito Karnavian: Penanganan Banjir Sumatera Sudah Setara Bencana Nasional
2. Wilayah Kabupaten Siak, Pelalawan dan Kepulauan Meranti: 0822-8470-1759
3. Wilayah Kabupaten Bengkalis, Rokan Hilir dan Kota Dumai: 0822-8688-0883