|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Penulis : Delvi Adri
Lomba Family Art Competitions 2 (2018/2019) telah diadakan pada kurun waktu November 2018-April 2019 silam. Lomba ini bertujuan untuk mendorong keterlibatan dan kerjasama antara orang tua dan anak untuk bersama-sama membuat prakarya dengan menggunakan produk Connectorpen Faber-Castell, di tengah maraknya digitalisasi media saat ini.
"Hal ini tentunya sejalan dengan pesan #Art4All yang saat ini dikampanyekan oleh kami, dimana seni dan kreativitas bisa dijalankan oleh semua usia," ungkap Richard.
Tahun ini merupakan tahun kedua dilaksanakannya kegiatan ini, baik dari sisi peserta dan kota pelaksana meningkat daripada tahun sebelumnya.
Dorong Prestasi Pelajar, PT BSP Fasilitasi 6 Siswa SMAN 2 Dayun Ikuti Program AFS Global STEM
Tetapkan Status Siaga Darurat Hidrometeorologi,Bupati Siak Larang Siswa Berlibur ke Daerah Rawan Bencana
"Melihat animo yang sangat tinggi dalam pelaksanaannya, tahun ini kami akan kembali mengadakan kegiatan serupa yang tentunya dengan hadiah yang lebih meriah," tutup Richard.
Area Sales Promotion Riau-Sumbar Faber-Castell Novri Eka Saputra mengatakan, Pekanbaru kembali mendapat prestasi. Ia menyebut, hal ini menandakan kreativitas siswa di Pekanbaru baru bisa bersaing dengan sekolah-sekolah lain di Indonesia.