|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Penulis : sp/rls
Selama ini masyarakat di banyak tempat terbukti mengelola kawasan secara turun-temurun tanpa melakukan pengerusakan. Hal ini menjadi bukti dapat menjamin kelestarian hutan.
“Dukungan publik untuk mewujudkan pengelolaan hutan lesatari masyarakat sejahtera dalam kawasan konservasi dapat diwujudkan melalui sumbangan pemikiran yang disampaikan kepada kami,” tandas Wiratno.
Gayung bersambut, Direktur Program Konservasi Lembaga Alam Tropika (LATIN), Arif Aliadi mengungkap pihaknya kini tengah melakukan kajian mendalam terhadap aturan baru ini.
Indosat dan China Mobile International Tekan MOU Kemitraan Strategis
Membangun Kemitraan, PWI Riau Anjangsana ke Bank Indonesia Pekanbaru
“Temuan kami, kemitraan konservasi memberikan jaminan bahwa pengelolaan kawasan konservasi yang melibatkan masyarakat sekitar dapat menjawab dilema pengelolaan selama ini,” ungkap Arif di Jakarta 9 Juli 2019.
Kemitraan konservasi menjadi salah satu jawaban atas konflik yang terjadi di kawasan konservasi. Termasuk keterlanjuran aktivitas masyarakat di dalam kawasan konservasi. Setidaknya, lanjut Arif, kawasan konservasi memberikan manfaat ekologi bagi pengendalian iklim dan keanekargamanhayati.