|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Editor : Apitrajaya | Penulis : ptr/rhr
"Ini mimpi yang menjadi kenyataan. Terima kasih kepada Ducati atas kepercayaan yang diberikan kepada saya. Ini kemenangan yang penuh emosional," ucap Bautista saat memberikan komentar usai jadi juara dunia WSBK 2022 di Mandalika, Minggu (13/11-2022).
Kesuksesan Bautista menjadi juara dunia WSBK 2022 membuat Ducati berhasil menggandakan gelar juara di 2022 setelah sebelumnya Francesco Bagnaia berhasil menjadi juara dunia MotoGP 2022.
Francesco Bagnaia menjadi juara dunia MotoGP 2022 setelah finis di posisi sembilan pada balapan MotoGP Valencia 2022 di Sirkuit Ricardo Tormo, Minggu (6/11-2022).
Sukseskan Pilkada Damai, 42 Pembalap Liar Diamankan Polresta Pekanbaru
Air Quality Worsens, Riau Department of Education Issues Online Learning Circular
Hasil tersebut membuat Bagnaia unggul 17 poin atas pesaing utamanya yaitu Fabio Quartararo di klasemen akhir MotoGP 2022.
sumber: CNNindonesia