|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
"Semoga bantuan ini dapat meringankan beban mereka," kata Kombes Sutrisno lebih lanjut.
Terkait sasaran bantuannya menurut Sutrisno, karena mereka layak untuk diperhatikan dan dibantu, sehingga diharapkan nantinya kedepan, akan semakin banyak lagi mereka yang punya kemampuan bisa menyisihkan sebagaian rezeki mereka untuk warga yang seperti ini.
"Mudah-mudah ke depannya program ini akan bisa dilanjutkan, karena intinya kita harus berbagai buat mereka yang layak untuk diperhatikan," ungkapnya.
Kapolda Riau Sebut Bupati Siak sebagai Mentor dalam Isu Lingkungan
Pangdam Tekankan Profesionalisme Media Jaga Stabilitas Riau
Ibu Jumi (43), seorang petugas kebersihan pasukan kuning yang menerima bantuan menyambutnya dengan gembira. Ia bersyukur lantaran harga sembako saat ini semakin mahal lebaran Idul Fitri 1444 Hijriah yang tinggal menghitung hari.
"Terima kasih banyak. Bantuan ini sangat membantu," tutur dia penuh syukur. *