|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Penulis : republika
"Jadi banyak ruginya. Apalagi puncak belanja olshop pas Ramadhan. Kalau sampai telat kirim barangnya bisa sampai setelah Lebaran," kata Bhima.
Sebelumnya pada Kamis (23/5), Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara meminta maaf atas terhambatnya transaksi jual beli online di media sosial akibat pembatasan akses media sosial.
"Saya mohon maaf, sementara tidak bisa gunakan fitur gambar, terutama jualan online yang memanfaatkan gambar di media sosial terkena dampaknya, saya turut prihatin," ujar Rudiantara di kantor Kemenkopolhukam, Jakarta, Kamis (23/5).
Kredit Bodong Sritex Rugikan Negara Rp 692,9 Miliar
Etika dan Keamanan Privasi Keluarga di Media Sosial
Rudiantara menegaskan bahwa pembatasan secara masif ini perlu dilakukan, karena Kominfo kesulitan untuk melakukan pemblokiran perorangan. Namun ia memastikan akan segera melakukan pemulihan jika situasi sudah kondusif menurut aparat keamanan.*