POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
HOME / Politik

Jokowi Dilaporkan ke KPK, KSP Keluarkan 'Ancaman'

Senin, 23 Oktober 2023 | 20:10:00 WIB
Editor : Adlis Pitrajaya
Jokowi Dilaporkan ke KPK, KSP Keluarkan 'Ancaman' - Pekanbaruexpress
Deputi IV Kantor Staf Presiden, Juri Ardiantoro

"Ketentuan ini sangat jelas. Namun, mengapa Ketua MK membiarkan dirinya tetap menjadi ketua majelis hakim? Seharusnya, dari awal, ia harus menyadari bahwa ini adalah konflik kepentingan," kata Erick.

Ia juga menduga bahwa ada unsur kesengajaan dalam tindakan yang dilakukan oleh Anwar Usman, Jokowi, Gibran Rakabuming, dan Kaesang Pangarep.

"Laporan tersebut telah diterima oleh KPK, dan kami menantikan tindak lanjut dari lembaga ini. Kami berharap agar KPK segera mengambil langkah-langkah yang diperlukan. Apabila ini terlambat, dapat menimbulkan masalah lebih lanjut," ungkap Erick.

Baca :

Dasar hukum yang digunakan dalam laporan ini mencakup UUD 1945 Pasal 1 dan 3, TAP MPR No. 11 MPR 1998 tentang penyelenggaraan negara yang bebas dari korupsi, kolusi, dan nepotisme, TAP MPR No. 8 Tahun 2001 mengenai rekomendasi arah kebijakan pemberantasan korupsi, kolusi, dan nepotisme, UU No. 28 Tahun 1999 tentang penyelenggaraan negara yang bersih dari korupsi, kolusi, dan nepotisme, UU No. 31 Tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi, dan UU No. 18 Tahun 2003 tentang advokat.

Sumber: Tempo


Pilihan Editor
Berita Lainnya
riau
Pemkab Siak Gandeng ICEL Review Perizinan Konflik Hutan dan Lahan
Kamis, 29 Januari 2026 | 16:16:40 WIB
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB

Artikel Popular
2
5
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB