|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Selain itu, Sigit menyatakan Polri selalu mendukung penguatan KPK dalam menangani kasus korupsi. Sigit juga menyatakan Polri sedang mempersiapkan calon-calon terbaik utnuk mengisi Deputi Penindakan KPK usai Irjen Karyoto ditunjuk menjadi Kapolda Metro Jaya.
Endar Mengadu ke Dewas
Kini bola panas berada di KPK. Sebab Endar sendiri mengaku akan mengadukan hal ini ke Dewas KPK.
"Yang saya laporkan besok (4/4) atas nama Sekjen yang tandatangan Skep penghentian dan pimpinan KPK (FB) yang menandatangani surat penghadapan," kata Endar saat dihubungi detikcom, Senin (3/4/2023) malam.
Pengawasan Dipertanyakan, Kapolresta Sleman Dinonaktifkan Usai Polemik Kasus Hogi Minaya
Perkuat Kolaborasi Polri dan Media, Kabid Humas Polda Riau Kunjungi PWI Riau
Alasan Endar membuat laporan karena dia menilai pencopotannya tidak valid. Sebab, pencopotannya itu berbeda dengan surat balasan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
"Menurut saya, tidak valid karena Pak Kapolri sudah mengirim surat jawaban atas surat usulan tertanggal 29 Maret 2023 dengan lampiran surat perpanjangan penugasan," kata Endar saat dihubungi detikcom, Selasa(4/4).