POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR
HOME / Pasar

KAMPUNG PATIN, DESA WISATA YANG BANGKIT DAN TUMBUH BERKAT USAHA UMKM

Fokus pada Ikan Patin, Berkah dan Kreatifitas Tiada Berhenti

Jumat, 11 Agustus 2023 | 13:34:00 WIB
Penulis : Deslina
Fokus pada Ikan Patin, Berkah dan Kreatifitas Tiada Berhenti - Pekanbaruexpress
Suhaimi, pelopor pembuatan kolam patin Desa Koto Masjid, Kecamatan XIII Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau . FOTO: DESLINA/PE

SIANG menjelang. Ketika bus rombongan kami memasuki Kampung Patin, salah satu Desa wisata yang terletak di Desa Koto Masjid, Kecamatan XIII Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Jalan perkampungan beraspal mulus. Kanan-kiri, rumah penduduk berdiri megah dan memiliki halaman yang luas. Setiap rumah rata-rata memiliki kolam ikan lebih dari satu.

Laporan DESLINA, Pekanbaru 

Desa Koto Masjid adalah kampung yang direlokasi ke tempat yang lebih tinggi, karena dampak pembangunan waduk PLTA Kota Panjang pada 1989-1992. Desa Koto Mesjid inipun merupakan desa baru hasil pemekaran dari Desa Pulau Godang.

Baca :

Salah seorang pekerja di dapur pengasapan ikan Patin Desa Koto Masjid. (Foto: Deslina/PE)

"Kampung Patin, kebetulan saya yang mengusulkan namanya," jelas Suhaimi (54 tahun) sosok yang dianggap pelopor pembuatan kolam patin di kampung itu menceritakan awal mula Kampung Patin begitu dikenal, sebagai salah satu kampung wisata di Kabupaten Kampar, saat rombongan bertandang ke kolam ikan patin miliknya.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
Pasar
Wajah
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara
Trump Nyentil, Clooney Pindah Warga Negara...
Sabtu, 3 Januari 2026 | 15:54:52 WIB
Artikel Popular
Artikel Popular
2
3
politikus
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu Revisi
Jazuli: Nilai Undang Undang Pemilu Perlu...
Jumat, 3 Januari 2025 | 16:30:00 WIB
Politik
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Riau dan Gagalnya Mimpi Wisata
Senin, 5 Mei 2025 | 11:59:34 WIB
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Tradisi Unik yang Penuh Makna dan Keseruan
Minggu, 16 Maret 2025 | 10:04:32 WIB
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Bali Destinasi Wisata Nomor Satu di Asia-Pasifik
Kamis, 13 Maret 2025 | 11:56:04 WIB